Milan - Manajer AC Milan Leonardo memuji penampilan pasukannya saat menghadapi Siena. Bertarung di kandang sendiri, Minggu, 17 Januari 2010, Milan menang telak 4-0.
"Mereka adalah sekumpulan pemain yang tahu kalau tiap pertandingan adalah partai penting. Tak hanya itu, tiap kali bertanding mereka punya kesempatan untuk memperbaiki diri," kata Leonardo keapda RAI.
Di pertandingan ini, Ronaldinho mencetak hattrick. Satu gol lagi dicetak oleh Marco Borrielo.
Soal penampilan Ronaldinho, Leonardo punya pujian tersendiri.
"Soal Ronaldinho yang terlahir kembali, lupakan sajalah. Dia sebenarnya sudah lama berhasil menemukan penampilan terbaiknya lagi."
David Beckham, sang pemain pinjaman, memberikan satu assist pada Ronaldinho. Kehadiran pemain asal Inggris itu memberikan keseimbangan bagi lini tengah Milan.
CLOCK
MY PROFIL
MY RECENT POST
LAST AND NEXT MATCH
TOP SKOR SERIE A 09/10
TEAM SERIE A 09/10
KOMENTAR ANDA
PENGIKUT
MY FACEBOOK
DAFTAR TAMU
18 Januari 2010
Leonardo Puji Dinho
Diposting oleh Uphank Milanisti di 12:21:00 PM
Label: Leonardo, Ronaldinho
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SEARCH
HIT COUNTER
SKUAD AC MILAN 11/12
LABELS
Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani
0 komentar:
Posting Komentar